Peran Hukum Dalam Menjaga dan Melestarikan Kebudayaan Di Era Globalisasi: Tinjauan Sosiologi
DOI:
https://doi.org/10.47134/pssh.v2i3.297Keywords:
Kebudayaan, Peran, Globalisasi, Budaya LokalAbstract
Kebudayaan adalah hasil dari kegiatan dan penciptaan batin manusia. Ini mencakup berbagai aspek dan kemampuan yang dimiliki oleh manusia sebagai anggota masyarakat. Adapun Pengaruh globalisasi terhadap budaya lokal seperti dalam bidang hiburan yang bersifat masal kini sudah dapat disaksikan melalui tayangan televisi maupun yang ada di media sosial. Peran hukum yang tertuai Dalam Pasal 32 ayat 1 Undang-Undang 1945 disebutkan bahwa “Negara memajukan kebudayaan nasional Indonesia ditengah peradaban dunia dengan menjamin kebebasan masyarakat dalam memelihara dan mengembangkan nilai-nilai budayanya. Kemudian dibuatnya Undang-Undang No. 5 Tahun 2017 tentang Pemajuan Kebudayaan untuk mengatur dan melindungi nilai-nilai budaya lokal yang telah ada.
References
Aljamaliah, S. N. M., & Darmadi, D. M. (2021). Penggunaan Bahasa Daerah (Sunda) Di Kalangan Remaja Dalam Melestarikan Bahasa Nasional Untuk Membangun Jati Diri Bangsa. Sarasvati, 3(2), 123. https://doi.org/10.30742/sv.v3i2.1740
Andika. (2021). Dampak Globalisasi terhadap Eksistensi Budaya. Ad-Dariyah: Jurnal Dialektika, Sosial Dan Budaya, 2(1), 41–54. https://doi.org/10.55623/ad.v2i1.61
Dewi, N. P. K., Prasista, N. K. L., Maharani, N. K. D., & Januriawan, I. W. (2024). “Id-Cultage Web Edu” Web Edukasi Sebagai Media Edukasi Bagi Gen Z Mengenai Budaya Lokal Dengan Menjunjung Tinggi Bhineka Tunggal Ika Menuju Indonesia Emas. Prosiding Pekan Ilmiah Pelajar (PILAR), 2023, 427–491.
Egziabher, T. B. G., & Edwards, S. (2013). Pengertian Pusat Kebudayaan. Africa’s Potential for the Ecological Intensification of Agriculture, 53(9), 1689–1699.
Ernawam, D. (2017). Pengaruh Globalisasi terhadap Eksistensi Kebudayaan Daerah di Indonesia. Jurnal Kajian Lemhannas RI, 32(1), 1–54.
Fahma, F., & Safitri, D. (2024). Dinamika Identitas Budaya dalam Era Globalisasi: Tantangan dan Kesempatan Media Sosial terhadap Budaya Masyarakat Lokal: Dynamics of Cultural Identity in the Era of Globalization: Challenges and Opportunities for Social Media on Local Community Culture. Jurnal Intelek Dan Cendikiawan Nusantara, 1(3), 3675–3682. https://jicnusantara.com/index.php/jicn/article/view/423%0Ahttps://jicnusantara.com/index.php/jicn/article/download/423/496
Fakultas, J., & Unsrat, H. (2024). Jurnal Fakultas Hukum Unsrat Lex Privatum. Vol 13. No. 01. 2024. 13(01), 1–17.
Hartanto, D. (2022). Representasi Penguatan Identitas Budaya pada Mahasiswa Melalui Pendidikan Sosial Budaya di STKIP Al Maksum Langkat. Jurnal Berbasis Sosial, 3(1), 69–79. https://jurnal.stkipalmaksum.ac.id/index.php/jbs/article/view/349
Husein MR, M. (2021). Lunturnya Permainan Tradisional. Aceh Anthropological Journal, 5(1), 1. https://doi.org/10.29103/aaj.v5i1.4568
Izza, L. S. (2023). Pembentukan Dan Pencarian Identitas Budaya Indonesia. Krinok: Jurnal Pendidikan Sejarah Dan Sejarah, 2(1), 160–168. https://doi.org/10.22437/krinok.v2i1.24465
Khumairani, A., Syahputri, W. N., & Siregar, R. W. (2023). Kebudayaan Masyarakat Di Desa Sei Bamban Dan Kebudayaan Masyarakat Di Kota Perbaungan. At-Tarbiyah: Jurnal Penelitian Dan Pendidikan Agama Islam, 1(1), 118–129.
Krisdiyansah, Y., Maulana, A., & Sugiyono. (2022). Degradasi Fungsi-Fungsi Pendidikan Dalam Pewarisan dan Perubahan Nilai- Nilai Sosial dan Budaya. Tanzhimuna, 2(1), 204–218.
Krisnanik, E., Yulistiawan, B. S., Indriana, I. H., & Yuwono, B. (2023). Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) dalam Pelestarian Budaya Dan Wujud Bela Negara. Jurnal Bela Negara UPN Veteran Jakarta, 1(2), 83–98.
Maria, I. (2021). Pengaruh Pertumbuhan Penduduk Dan Perubahan Iklim Terhadap Ketersediaan Air. Electronic Journal Scientific of Environmental Health And Disease, 2(2), 134–140. https://doi.org/10.22437/esehad.v2i2.16918
Masyarakat, P. K. (2024). Prosiding mimbar justitia. 1(1), 97–113.
Muh David Balya Al. (2023). Kemajuan Teknologi Dan Pola Hidup Manusia Dalam Perspektif Sosial Budaya. TUTURAN: Jurnal Ilmu Komunikasi, Sosial Dan Humaniora, 1(3), 26–53. https://doi.org/10.47861/tuturan.v1i3.272
Nahak, H. M. . (2019). Upaya Melestarikan Budaya Indonesia Di Era Globalisasi. Jurnal Sosiologi Nusantara, 5(1), 65–76. https://doi.org/10.33369/jsn.5.1.65-76
Normina. (2017). Pendidikan Dalam Kebudayaan. Jurnal Ittihad, 15(28), 1025. https://jurnal.uin-antasari.ac.id/index.php/ittihad/article/view/1930/1452
Putri, A. A. (2024). Pengaruh Globalisasi terhadap Identitas Budaya : Kajian Hukum tentang Perlindungan Hak Kekayaan Intelektual. PROSIDING MIMBAR JUSTITIA Seminar, 1(1), 1–17.
Putri, R. R. (2012). Konstitusi dan Masyarakat Hukum Adat: Meninjau Pengakuan dan Perlindungan Hak Ekonomi, Sosial, dan Budaya Masyarakat Hukum Adat dalam Undang-Undang Dasar Republik Indonesia 1945. Padjadjaran Law Review, 5(35), 1–16. http://jurnal.fh.unpad.ac.id/index.php/plr/article/view/466/326
Rahmatika, A. (2022). Memanfaatkan Teknologi Dalam Melestarikan Budaya Untuk Kemajuan Bangsa. Memanfaatkan Teknologi Dalam Melestarikan Budaya Untuk Kemajuan Bangsa, 3.
Rann, D. A., Santoso, E., Cherieshta, J., Natasha, M. B., & Young, J. (2023). Perlindungan Warisan Budaya: Peran Hukum Adat dalamPemeliharaan Budaya Lokal. INNOVATIVE: Journal Of Social Science Research, 3(5), 543–553. https://j-innovative.org/index.php/Innovative/article/view/4906/3443
Riadi, H., Al Khoziny, I., & Sidoarjo, B. (2023). Jurnal Al-Ilm pasar global dalam akselerasi pertumbuhan tingkat ekonomi di indonesia. 1, 1–11. https://id.wikipedia.org/wiki/Globalisasi
Saenal. (2020). Upaya Melestarikan Budaya Indonesia di Era Globalisasi. Ad-Dariyah: Jurnal Dialektika, Sosial Dan Budaya, 1(1), 52–62. https://doi.org/10.55623/ad.v1i1.25
Saing, S. A., & Santoso, G. (2023). Menjelaskan Peran Budaya dan Bahasa Dalam Membentuk Identitas Dirinya Melalui Berkhebinekaan Global dan Creativity Di Kelas 5. Jurnal Pendidikan Transformatif (JPT), 02(04), 595–610. https://jupetra.org/index.php/jpt/article/download/634/385/2998
Sari, T. Y., Kurnia, H., Khasanah, I. L., & Ningtyas, D. N. (2022). Membangun Identitas Lokal Dalam Era Globalisasi Untuk Melestarikan Budaya dan Tradisi Yang Terancam Punah. Academy of Social Science and Global Citizenship Journal, 2(2), 76–84. https://doi.org/10.47200/aossagcj.v2i2.1842
Setiawan, I. (2018). Dokumenter Tv : “Udjo & Saung Angklung” Sebagai Manifestasi Budaya Sunda. ProTVF, 1(1), 89. https://doi.org/10.24198/ptvf.v1i1.13336
Shelemo, A. A. (2023). pengembangan ensiklopedia kebudayaan lampung berbasis web. Nucl. Phys., 13(1), 104–116.
Simanjuntak, C. F. (2022). Dampak perkembangan teknologi terhadap permainan tradisional di daerah Medan. Universitas HKKBP Nommensen. http://repository.uhn.ac.id/handle/123456789/7095
Sutria, D. (2019). Implementasi Metode Batu Pijar Dalam Pembelajaran Matematika Untuk Meningkatkan Aktifitas Dan Hasil Belajar Siswa Sd Negeri 47 Kota Jambi. Jurnal Pesona Dasar, 7(2), 1–9. https://doi.org/10.24815/pear.v7i2.14753
Vitry, H. S., & Syamsir. (2024). Analisis Peranan Pemuda Dalam Melestarikan Budaya Lokal Di Era Globalisasi. Triwikrama: Jurnal Multidisiplin Ilmu Sosial, 3(88), 1–12.
Wardah, R., & Salwa Istiqamah, N. (2023). Tantangan Eksistensi Kesenian Tanjidor di Desa Kalanganyar, Karanggeneng, Lamongan, Jawa Timur. Prasi: Jurnal Bahasa, Seni, Dan Pengajarannnya, 18(2), 179–193.
Widianti, F. D. (2022). Dampak Globalisasi Di Negara Indonesia. JISP (Jurnal Inovasi Sektor Publik), 2(1), 73–95. https://doi.org/10.38156/jisp.v2i1.122
Downloads
Published
How to Cite
License
Copyright (c) 2025 S. Nita Amalia, Aji Mulyana, Mia Amalia

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.