Pola Komunikasi Pemain Game Online Mobile Legends Bang Bang dalam Membentuk Kekompakan Tim (MLBB) di Banyuasin

Authors

  • Ahmad Mujid Nailul Idhom Universitas Islam Negeri Raden Fatah
  • Fifi Hasmawati Universitas Islam Negeri Raden Fatah
  • Muhammad Randicha Hamandia Universitas Islam Negeri Raden Fatah

DOI:

https://doi.org/10.47134/pssh.v1i4.210

Keywords:

Game Online, Kekompakan Tim, Pola Komunikasi, Pemain

Abstract

Penelitian ini berjudul Pola Komunikasi Pemain Game Online Mobile Legends Bang Bang Dalam Membentuk Kekompakan Tim (MLBB) Di Banyuasin. Pola komunikasi merupakan proses yang dirancang untuk mewakili kenyataan keterpautan unsur-unsur yang dicakup beserta keberlangsunganya, guna memudahkan pemikiran secara sistematik dan logis. Komunikasi adalah salah satu bagian dari hubungan antara manusia baik individu maupun kelompok dalam kehidupan sehari-hari dan pengertian ini jelas bahwa komunikasi melibatkan sejumlah orang dimana seseorang menyatakan kepada orang lain, jadi yang terlibat dalam komunikasi adalah manusia. Seperti halnya yang terjadi pada pemain dengan pemain lainya dalam game online mobile legends untuk membentuk kekompakan. Dari judul diatas terdapat rumusan masalah yaitu, bagaimana pola komunikasi pemain game online mobile legends bang bang dalam membentuk kekompakan tim yang baik?. Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif yang mengumpulkan data melalui observasi dan wawancara dan dokumentasi dengan pemain game online mobile legends bang bang. Observasi dilakukan dengan mengamati langsung terhadap objek yang diteliti. Penelitian ini menggunakan teori George Herbet mead. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pola komunikasi pemain game online mobile legends bang bang dalam membentuk kekompakan tim (MLBB) di Banyuasin. Ditunjukan dengan beragam pola dan interaksi dari pemain game online diantaranya pola komunikasi primer dan pola komunikasi sirkular

References

Arief Al-ma, Pengaruh Game Mobile Legends terhadap minat belajar mahasiswa/I fakultas sains dan teknologi UIN Alaudin Makasar, Jurnal Pendidikan Sosial dan Budaya, 2021

Arni Muhammad, Komunikasi Organisasi, (Jakarta: PT. Bumi Askara, 2014)

Arofah, Kurnia. Komunikasi Kelompok dan Eksternalisasi Pengetahuan Tacit Dalam Pengambilan Keputusan Organisasi. Jurnal Ilmu Komunikasi, Vol.11, No.1, 2013

Basir, Rafi Usman, Agus Nayono, Komunikasi untuk Pemeliharaan Hubungan Pertemanan antara “Gamers Online” jurnal interaksi online, Vol 10, No, 2, Maret 2022

Budiman, dkk , Pemanfaatan Media Sosial Sebagai Sarana Promosi Perpusda Kabupaten Belitung Timur, (Jurnal Ranah Komunikasi, JRK) Vol.3, No.1, 2019

Edmund, SLIM TEAM UNTUK BIG PROJECT Rahasia mengoptimalkan Fungsi Tim Kerja Yang Ramping, (Elementa Media, 2021)

Frinico Alfian, Wulan Purnama Sari, Pola Komunikasi Dalam Game Pubg Mobile (Studi Kasus Tim Redlineze E-sport) Vol. 6, No. 1, Maret 2022.

Haryanto, Pola Komunikasi Interaktif antara Pemerintah Daerah dengan Masyarakat berbasi Teknologi Informasi dalam rangka akselerasi Otonomi Daerah. Jurnal Ilmu Komunikasi, Vol.13, No.3, 2015.

Idruss Muhammad, Metode Penelitian Ilmu Sosial: Pendekatan Kualitatif dan Kuantitatif (Jakarta: Penerbit Erlangga, 2009)

Keraf Gorys, Diksi dan Gaya Bahasa, (jakarta: PT Gramedia, 2007)

Kustiawan, Andri Arif, dkk, Jangan Suka Game Online Dan Tindakan Pencegahan, penerbit: CV. AE MEDIA GRFIKA 20 februari 2019

Moleong, Lexy j, metodologi penelitian kualitatif, (bandung: PT Remaja Rosda Karya, 2014)

Mulyana, Dedy. Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar, (Bandung : Remaja Rosdakarya, 2016)

Paramansyah Arman. Husna, Ade Irvi Nurul. Manajemen Sumber Daya Manusia Dalam Perspektif Islam, (Pustaka Al-Muqsith, 2021)

Priyowidodo Gatut, Monograf Netrograf Komunikasi:Aplikasi Pada Riset Tiga Lapangan, (PT. RajaGrafindo-Rajawali Pers, 2022)

Retnowati, Yeni. Pola Komunikasi Orang Tua Tunggal dalam Membentuk Kemandirian Anak (Kasus di Kota Yogyakarta). Jurnal Ilmu Komunikasi,Vol.6, No.3, 2008.

Ricky Rio ,Dkk, (2016 ) Pola Komunikasi Kelompok Game Online (Studi Virtual Etnografi Pada Pengguna Game “Clash Of Clans” Komunitas 1-Ron) jurnal,e-Proceeding of Management

Saputra, Andika Oki, Pola Komunikasi Pemain Game Online Call Of Duty (COD) Didalam Komunitas Clan FTR, jurnal j-sikom1 (mei), 2022, hal. 84-85, tersediadi:https://doi.org/10.36085/jsikom.v3i1, diakses pada tanggal 21 oktober 2022.

Sari Clara Astari Dkk, Komunikasi Dan Media Sosial, (Jurnal The Messenger), Vol 3, No. 2, 2018

Sari, Maya Rizki. dkk, Perilaku Organisasi, (Penerbit Widina Bhakti Persada Bandung, 2022)

Sitaniapessy, Hendrik Rainier, Komunikasi Pemasaran Teori, Konsep dan Strategi, (CV Literasi Nusantara Abadi, 2021)

Supratman,Lucy Pujasari. Pola Komunikasi Kepemimpinan Strategis di PT Telkomsel. Jurnal Ilmu Komunikasi, Vol.16, No.1, 2018.

Wiryanto, Pengantar Ilmu Komunikasi, Penerbit, Grasindo 2004

Yasir, pengantar Ilmu Komunikasi sebuah Pendekatan kritis dan Komprehensif, (Deepublish, 2020

Yono, Robert Rizki, Stalistika Sebuah Kajian Dalam Prosa, ( Lakeisya, 2023)

Downloads

Published

2024-01-31

How to Cite

Idhom, A. M. N., Hasmawati, F., & Hamandia, M. R. (2024). Pola Komunikasi Pemain Game Online Mobile Legends Bang Bang dalam Membentuk Kekompakan Tim (MLBB) di Banyuasin. Pubmedia Social Sciences and Humanities, 1(4), 18. https://doi.org/10.47134/pssh.v1i4.210

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >> 

Similar Articles

1 2 3 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.